Langsung ke konten utama

Postingan

CUMA (Caturwulan, Upgrading, Makrab, dan Milad) Kokesma 2025

Unit Koperasi Kesejahteraan Mahasiswa (KOKESMA) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa telah resmi menyelenggarakan Acara Cuma (Caturwulan, Upgrading, Makrab, dan Milad) 2025 yang dilaksanakan selama dua hari di Villa Ujungtebu, Kecamatan Ciomas, pada Kamis s/d Jumat, 26-27 Juni 2025. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh pengurus KOKESMA Untirta periode 2025 sebagai bentuk penguatan internal organisasi, mempererat kebersamaan, serta memperkuat semangat dan rasa memiliki antaranggota. Acara CUMA 2025 ini mengusung tema Meningkatkan Kebersamaan dan Solidaritas Guna Terciptanya Tujuan KOKESMA yang penuh Asa Tema ini diangkat sebagai semangat untuk mempererat hubungan antaranggota, memperkuat kerja sama tim, dan menumbuhkan motivasi untuk terus berkarya dan berkontribusi positif bagi organisasi. Pada hari pertama, kegiatan diawali dengan Caturwulan, yaitu sesi evaluasi program kerja yang telah dilaksanakan oleh setiap departemen. Para pengurus memaparkan capaian, perkembangan, serta hambatan...
Postingan terbaru

Kokesma Ambassador 2025

Kokesma Ambassador merupakan suatu kegiatan untuk mencari duta yang nantinya akan memperkenalkan Kokesma lebih jauh kepada pihak luar. Dengan tema "Membangun Branding Kokesma Bersama Ambassador Vision and Voice" diharapkan seseorang yang akan menjadi Kokesma Ambassador ini dapat berperan aktif pada media Kokesma seperti reels, youtube short dan tiktok Kokesma. Dalam kegiatan ini, para peserta terlebih dahulu diberi pelatihan serta dibekali dengan pengetahun dan keterampilan untuk menjadi duta yang menginspirasi dan memberikan nilai-nilai yang positif bagi lingkungan sekitar. Setelah melewati tahap pendaftaran, trainning , hingga wawancara terpilihlah empat orang sebagai Kokesma Ambassador 2025, yaitu : 1. Vina Dwi Yanti 2. Kamil Zuhdi Nasution 3. Nilam Rahma Sari 4. Sani Talitha Arisanti Dengan terpilihnya Brand Ambassador Kokesma 2025 ini diharapkan dapat menjadi agen perubahan nyata bagi Kokesma, serta memberikan nilai positif bagi lingkungan sekitar. Selamat untuk Kok...

Rapat Kerja & Bukber Kokesma 2025

Unit Kegiatan Mahasiswa Koperasi Kesejahteraan Mahasiswa (KOKESMA) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa telah resmi menyelenggarakan Kegiatan Rapat Kerja (Raker) yang dilaksanakan di Rumah Makan Saung Sunda, Cipocok Jaya (16/03). Kegiatan Rapat Kerja ini berkolaborasi dengan salah satu program kerja dari departemen PSDA juga yaitu Kegiatan Buka Puasa Bersama. Rapat Kerja dan Buka Puasa Bersama dilaksanakan selama 1 hari yang bertempat di Rumah Makan Saung Sunda, Cipocok Jaya Pada Minggu, 16 Maret 2025. Kegiatan yang dilaksanakan terlebih dahulu adalah Rapat Kerja dimana para pengurus baru memaparkan program-program kerja di Departemennnya masing-masing selama satu periode kedepan sekaligus memberikan evaluasi, disertai dengan diskusi dan memberikan tanggapan. Acara Rapat Kerja ini terdiri dari serah terima jabatan dari kepengurusan lama ke kepungurusan baru, pelantikan dewan pengawas, pelantikan Steering Committee, pelantikan kepengurusan baru, pemaparan program kerja dari Pengawas, S...

Buletin Kokesma Edisi Kedua (Agustus - Desember 2024)

Company Profile

Company profile adalah dokumen atau media yang berisi informasi lengkap tentang sebuah organisasi, termasuk sejarah, visi, misi, produk atau layanan, serta prestasi yang telah diraih. Dalam kepengurusan periode 2024, UKM Kokesma Untirta untuk pertama kalinya melaksanakan pembuatan company profile sebagai upaya memperkenalkan organisasi kepada audiens yang lebih luas.  Proses pembuatan company profile dimulai pada bulan Juni dan dijadwalkan selesai dengan pengunggahan di platform YouTube Kokesma Untirta pada bulan Agustus.  Tujuan utama dari pembuatan ini adalah untuk memperkenalkan UKM Kokesma Untirta kepada pihak luar, meningkatkan kepercayaan publik dan branding organisasi, serta menciptakan citra profesional yang memberikan kesan positif bagi lingkungan universitas maupun koperasi. Link video company profil

Buletin Kokesma Edisi Pertama (Maret - Juli 2024)

 

PENDIDIKAN MENENGAH KOKESMA 2024

Pada tanggal 15 Juni 2024 Kokesma Untirta telah melaksanakan DIKMEN atau Pendidikan Menengah Kokesma. kegiatan ini merupakan pendidikan dan pelatihan tentang prinsip, pengelolaan, dan praktik koperasi. tujuannya untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan individu dalam mengelola koperasi secara efektif dan efisien. Dengan memahami prinsip-prinsip koperasi, pengelolaan yang baik, dan praktik terbaik dalam koperasi, individu dapat membantu memperkuat koperasi sebagai model bisnis yang berkelanjutan dan berdampak positif bagi anggotanya. Dalam kegitan ini, peserta mendapatkan materi diantaranya manajemen organisasi yang disampaikan oleh pak Fredy Antonie selaku Lopenkop Provinsi Banten. Materi yang kedua yaitu manajemen keuangan koperasi yang disampaikan oleh pak Nasrullah Alfath selaku Pendamping Koperasi Dinas Koperasi Provinsi Banten. Materi terakhir yaitu Kesekretariatan yang disampaikan oleh Nurhavita Rahayu selaku Sekretaris Umum Kokesma Untirta. Selain mendapatka...